Senin, 11 September 2017

Simple Sophisticated Makeup Look

Hi beauties!

Kali ini aku mau share makeup yang lately aku bikin untuk dateng ke acara-acara formal. Makeupnya simple dengan warna-warna neutral tapi tetep glamour. Untuk detail produk yang aku pakai di makeup look kali ini juga akan aku tulis dibawah ya.

My formal neutral makeup look

Kalo saat makeup, hal yang paling aku perhatiin banget adalah complexion! Aku gak terlalu suka complexion yang super tebal, tapi tetap harus flawless. Jadi aku lebih memilih untuk pake satu layer medium-full coverage foundation, dibanding light-medium coverage foundation tapi lebih dari satu layer. Selain foundation, moisturizer dan face primer juga jadi bagian penting saat aku 'build' flawless complexion. Jadi selalu pastiin kamu pakai face primer yang goes-along not only with your skin concern but also with your foundation.

Flawless complexion is the key for my formal makeup
Untuk mata aku keep it simple tapi terlihat sophisticated. Untuk makeup formal, aku memilih softlens dengan warna terang. Tampilan eyeshadownya juga aku bikin sedikit cut crease, dengan warna warm brown di crease dan warna champagne di seluruh kelopak juga highlight di bagian ujung  mata. Eyelinernya juga cuma aku buat simple wing liner.

My Formal Eye Makeup (1)

My Formal Eye Makeup (2)
Untuk ngelengkapin tampilan makeupnya, aku memilih blush on warna pink muda yang fresh. Lipstik yang aku pilih warna coklat dengan jenis glossy finnish, itu yang bikin makeup look ini jadi glamour.

Formal Makeup Look

Makeup details  :
Untuk beberapa produk yang aku gunakan, tapi kamu nggak tau bentuknya atau untuk sekedar tau detailnya, bisa langsung di klik ya nama-namanya.

So, that's it yang bisa aku share kali ini. Hope it will help or inspiring you, beauties. 
XOXO, loves beebilla :*


Tidak ada komentar:

Posting Komentar